Sabtu, 08 Agustus 2009

Winnie The Pooh



tokojualboneka.blogspot.com - Dia adalah beruang coklat imut, tingginya kira-kira 22 inchi, dan selalu memakai kaos ‘butut’ warna merah. Dia sangat lugu, suka melakukan hal-hal konyol, dan sangat menyukai… madu! Hehe… Pasti udah kebayang kan siapa dia... Yup, dialah Winnie The Pooh, yang biasa dipanggil Beruang Pooh atau hanya Pooh. Pooh merupakan beruang yang paling dicintai dan dihormati sedunia.

Mau tau awal terciptanya Pooh? Gini ceritanya… Christopher Robbin mempunyai beruang yang bernama Beruang Edward. Suatu saat ketika dia jalan-jalan ke kebun binatang London, dia melihat beruang asli yang bernama Winnie. Kemudian Chris bertemu seekor angsa bernama Pooh yang ditemuinya saat liburan. Jadi deh, nama baru untuk beruang kesayangannya, Winnie The Pooh.

Beruang manis dan menggemaskan ini tinggal di Hutan 100 Hektar bersama sahabat-sahabat karibnya, yaitu Eeyore, Tigger, Piglet, Christopher Robbin, Rabbit, Kanga dan Roo, Owl, Gopher, dan Heffalump. Pooh bersahabat dengan semua penghuni hutan.

Oh ya, tau gak apa yang pertama Pooh bilang tiap bangun tidur di pagi hari? “Ada apa untuk sarapan pagi ini?” Truz, tiap jam 11 pagi dia sangat senang melihat Rabbit mengeluarkan piring dan mug dan ketika Rabbit nanya “Madu atau susu buat rotimu?” Pooh menjawab dengan penuh semangat ‘Dua-duanya!’ Dasar si gendut yang doyan makan… Hehe…

Pooh punya game yang diciptainnya sendiri ‘Poohstick’. Hebat juga ya dia. Kebiasaan yang gemar dilakukan Pooh adalah berlatih di pagi hari, pergi bertualang dengan Cristopher Robin atau Piglet, mengunjungi teman-temannya yang dia pikir mempunyai madu, dan mencari madu untuk mengisi kendil madunya.

KABAR BAIK! Bagi temen-temen yang ingin memiliki koleksi boneka Pooh yang berkualitas tinggi dengan harga miring, kunjungi www.mumugi.com atau www.tokobonekajakarta.com. SMS sekarang juga ke 0816 4275 770. GRATIS ongkos kirim!

Untuk melihat koleksi kami, klik link di sini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.